Masyarakat Palembang Sudah Bisa Nikmati Pelayanan SPLU Dan LASER.
PALEMBANG, Palembangbaru.com - Sebagian wujud dari impelementasi Hari Listrik Nasional, Perusahaan Listrik Negara (PLN) WS2JB melaunching dua produk layanan yaitu Stasiun Pelayanan Listrik Umum (SPLU) dan Layanan Sehari Kelar (LASER) di Kambang Iwak Palembang,Minggu (5/11/2017). Ide-Ide cemerlang PLN ini mendapat apresiasi...