Tag Archives: #Kemenag RI

Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas dalam konferensi pers yang digelar usai Sidang Isbat 1 Syawal 1444H, Kamis (20/4/2023) malam
NasionalNews

Pemerintah Tetapkan 1 Syawal 1444 H Jatuh pada 22 April 2023

JAKARTA, PB - Pemerintah menetapkan 1 Syawal 1444H/2023M jatuh pada hari Sabtu, 22 April 2023. Penetapan ini didasarkan pada keputusan sidang isbat yang dipimpin Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas, di Kantor Kementerian Agama, Jalan MH Thamrin No. 6, Jakarta, Kamis...

Menag Yaqut bertemu Menteri Haji Arab Saudi Tawfiq F Al Rabiah, di Jeddah
NasionalNews

221 Ribu Kuota Haji 2023, Kemenag: Tak Ada Batas Usia

JEDDAH, PB -  Indonesia dan Pemerintah Kerajaan Arab Saudi telah menandatangani kesepakatan penyelenggaraan ibadah haji 1444 H/2023 M. Kesepakatan tersebut ditandatangani hari ini oleh Menag Yaqut Cholil Qoumas bersama Menteri Haji dan Umrah Arab Saudi Tawfiq F Al Rabiah di...

Kepala Badan Penelitian, Pengembangan, Pengembangan dan Pelatihan Kemenag RI, Prof Dr Suyitno MAg
NewsPalembang

Kendalikan Hate Speech, Saring sebelum Sharing Informasi

PALEMBANG, PB - Kepala Badan Penelitian, Pengembangan, Pengembangan dan Pelatihan Kemenag RI, Prof Dr Suyitno MAg menyampaikan pentingnya moderasi beragama dan kemaslahatan beragama. “Indonesia yang memiliki kebebasan dan sampai sekarang perjuangan moderasi beragama di Indonesia masih berproses, ” kata dia...

Ilustrasi Sekolah Pendidikan Madrasah
NewsPendidikan

Kemenag Cairkan Dana BOS bagi Puluhan Ribu Madrasah

JAKARTA, PB - Kementerian Agama (Kemenag) mulai mencairkan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) tahap kedua. Dana tersebut telah disalurkan melalui rekening bank penyalur (RPL) bagi 48.660 madrasah. "Total ada Rp1,166 triliun rupiah yang dicairkan. Terdata untuk 48.660 madrasah," kata Direktur...